Ini 5 Tips Supaya Tetap Fit dan Tidak Lemas Selama Puasa Menurut Dokter Reisa Broto Asmoro

- 21 April 2022, 16:00 WIB
Ilustrasi tips agar tubuh tetap fit selama Ramadhan.
Ilustrasi tips agar tubuh tetap fit selama Ramadhan. /Pixabay/NatureFriend

Misalnya saat berbuka, makan oat, kubis brussel, quinoa, dan lentil. Nah, pas sahur itu makan brokoli, biji labu, kacang, dan jambu biji. Jangan malah konsumsi gorengan, ya!

Baca Juga: Resep Magic Tea Minuman Herbal Penganti Sirup yang Sehat Cocok Dijadikan untuk Buka Puasa

4. Olahraga ringan minimal 30 menit sehari

Olahraga ringan minimal 30 menit sehari saat berpuasa justru sangat disarankan.

Jangan sampai selama satu bulan penuh tidak berolahraga sama sekali, bersepeda saja ke memutari komplek tidak masalah asal tetap melakukan olahraga ringan selama 30 menit sebelum berbuka puasa.

5. Istirahat cukup

Jangan jadikan alasan sahur di bulan Ramadhan sebagai Anda menilai bahwa Anda tidak bisa tidur teratur dan tidur cukup.

Asal Anda bisa mengatur waktu sebaik mungkin Anda pasti bisa istirahat dengan cukup. Contoh Anda menghindari tidur malam di atas pukul 22.00 WIB atau tidur siang selama 30-60 menit.***

 

Halaman:

Editor: Nurul Fitriana

Sumber: Instagram @reisabrotoasmoro


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah