5 Tips Menjaga Kesehatan Mata, Hati-Hati dengan Layar Smartphone atau Komputer!

- 4 Mei 2021, 04:00 WIB
Mata memilii kemampuan melihat 100 juta warna.*
Mata memilii kemampuan melihat 100 juta warna.* /Pixabay /Bessi

Salmon, Tuna, dan ikan berminyak lainnya.

Telur, kacang-kacangan, dan sumber protein selain daging lainnya.

Baca Juga: Viral! Sopir Arogan Ngaku Anggota Polda Banten Ancam Karyawan SPBU di Rangkasbitung Pandeglang Banten

Serta berbagai jenis buah-buahan, dimakan langsung ataupun di jus.

Selain menjaga mata tetap sehat, pola makan yang seimbang juga mempertahankan berat badan yang sehat.

Baca Juga: Prediksi Skor Man City vs PSG di Liga Champions 5 Mei 2021, Pertarungan Terakhir Menuju Istanbul

2. Berhenti Merokok

Merokok akan lebih mungkin terkena katarak, kerusakan optik seiring bertambahnya usia.

Jika berhenti kebiasaan ini kemungkinan besar anda akan menghindari kemungkinan penyakit yang menyerang mata anda.

Baca Juga: Jangan Lewatkan Malam Lailatur Qadar, Berikut Tanggal Ganjil 10 Hari Terkahir Puasa Ramadhan 1442 H

Halaman:

Editor: Ricky Setiawan

Sumber: webmd.com


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini