Tips Pakai Masker Pada Anak Yang Aman Dan Nyaman, Mulai dari Anak Dibawah 5 Tahun Sampai Diatas 12 Tahun

- 25 Oktober 2021, 08:55 WIB
Ilustrasi masker medis. Penggunaan masker pada anak
Ilustrasi masker medis. Penggunaan masker pada anak /jardin/PIXABAY/

Untuk anak yang usianya dibawah 5 tahun tidak diwajibkan memakai masker

Usia 6 - 11 tahun

Untuk anak yang usianya 6 - 11 tahun dapat memakai masker dan disesuaikan dengan tingkat resiko

Di atas 12 tahun

Untuk anak yang usianya di atas 12 tahun wajib menggunakan aturan memakai masker untuk orang dewasa

Setelah mengetahui anjuran pemakaian masker pada anak yang sesuai dengan umurnya, orang tua juga harus mengetahui tips pemakaian masker pada anak.

Baca Juga: Yonex French Open 2021 Segera Dimulai: Berikut Jadwal, Pemain, dan Hasil Drawing

Baca Juga: Lirik dan Arti Lagu Apa Kabar Mantan Oleh NDX A.K.A yang Viral di Tik Tok: Apa Kabar Wong Sing Tau Tak Sayang

Supaya anak tetap merasa nyaman walaupun sedang memakai masker. Berikut ini adalah tips pemakaian masker pada anak :

Perhatian ukuran masker yang sesuai

Halaman:

Editor: Eria Winda Wahdania

Sumber: Instagram @indonesiabaik.id


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini