Daftar Tempat Wisata di Jakarta yang Buka Saat Libur Lebaran Idul Fitri 2021

- 12 Mei 2021, 14:54 WIB
Anjungan Sumatera Barat di Taman Mini Indonesia Indah (TMII).
Anjungan Sumatera Barat di Taman Mini Indonesia Indah (TMII). /Instagram.com/@tmiiofficial

Di Taman Mini kamu bisa ke anjungan daerah masing-masing, anggap saja kamu sedang lebaran di kampung halaman.

TMII buka mulai tanggal 13 sampai 30 Mei 2021, kapasitas pengunjung idbatasi hanya 30 persen saja.

Baca Juga: Hasil Sidang Isbat 1 Syawal, Lebaran Idul Fitri 1442 H Jatuh Pada Hari Kamis 13 Mei 2021

Jakarta Aquarium
Setelah seharian keliling bermaaf-maafan sama keluarga dan teman, saat isi libur lebaran ke lokasi wisata Jakarta Aquraium.

Jakarta Aquarium buka sejak hari pertama lebaran pukul 12:00 sampai 21:00 WIB.

Di lokasi ini memiliki berbagai satwa yang unik baik akuatik maupun non akuatik.

Baca Juga: Sambut Hari Raya Idul Fitri 1442 H, Pemprov DKI Larang Takbir Keliling Dianjurkan Takbir Virtual

Taman Margasatwa Ragunan

Kalau kami pecinta hewan dan ingin melihat binatang kesukaan kamu, kamu bisa liburan ke Taman Margsatwa Ragunan.

Kebun Binatang Ragunan bukan tanggal 14 Mei, perlu diingat, karena masih dalam pandemi, kapasitas pengunjung dibatasi hanya 30 persen saja.

Halaman:

Editor: Ricky Setiawan


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah