Tahukah Kamu 5 Tanda Tubuh Sudah Kelelahan, Salah Satunya Keinginan Memakan Es Batu

- 15 November 2021, 17:18 WIB
Ilustrasi kelelahan. 5 Tanda Tubuh Sudah Kelelahan, Salah Satunya Keinginan Memakan Es Batu.
Ilustrasi kelelahan. 5 Tanda Tubuh Sudah Kelelahan, Salah Satunya Keinginan Memakan Es Batu. /Pexels/Ron Lach/free-photos

Baca Juga: Lirik dan Terjemahan Lagu SUPERWOMAN dari Titi DJ, Ashanty, Eka Gustiwana: Do The Things We Want to Do

3. Keinginan untuk memakan es batu

Kelalahan menjadi awal pemicu seseorang berkeinginan untuk memakan es batu dengan berlebihan.

Kekurangan anemia dan zat besi saat tubuh merasa lelah, membuat es batu menjadi cemilan yang sangat ingin dikonsumsi.

Oleh karena itu, apabila tubuh dalam kondisi seperti ini, anda dapat mengalihkan dengan mengkonsumsi makanan dengan sumber zat besi yang baik, seperti telur, daging sapi, dan juga sayuran.

Baca Juga: Yuk Ikutan! Dinas Kebudayaan dan Pariwisata Kabupaten Bogor Adakan Lomba Menyanyi Kreatif, Ini Syaratnya

4. Kulit kering

Rasa lelah juga dapat mengakibatkan tubuh mengalami kulit kering akibat kekurangan vitamin E.

Apabila sudah timbul gejala tersebut, maka dapat segera ditangani dengan mengkonsumsi lebih banyak makanan yang mengandung vitamin E.

Makanan-makanan tersebut ialah kacang-kacangan, ikan,dan sumber vitamin e lain.

Halaman:

Editor: Nurul Fitriana


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah