Penikmat Kopi Wajib Tahu Perbedaan Arabika dan Robusta, Berikut ini Penjelasannya

- 4 Oktober 2021, 13:12 WIB
perbedaan kopi robusta dan arabika
perbedaan kopi robusta dan arabika /PIXABAY/ Couleur/

MEDIA JABODETABEK – Kopi sudah tidak asing lagi bagi kalangan masyarakat di seluruh dunia. Bahkan di beberapa negara, kopi menjadi minuman yang wajib dikonsumsi.

Di Indonesia pun, meminum kopi sudah menjadi sebuah tradisi. Tak hanya kalangan orang tua, kini kopi pun dapat dinikmati oleh berbagai kalangan.

Semakin berkembangnya zaman, maka tak heran kini kedai-kedai kopi mudah ditemukan di mana saja. Berbagai rasa pun di hidangkan guna tidak membuat bosan penikmatnya.

Baca Juga: Terkenal Melalui Squid Game, Followers Akun Instagram Jung Ho Yeon Tembus 12,9 Juta

Meski diminati banyak kalangan, namun ada beberapa perbedaan dari kedua jenis kopi ini. Perbedaannya pun terbilang sangat signifikan. Lalu apa saja perbedaan diantara keduanya ?

1.Perbedaan dari Segi Tanaman

Dari tanaman nya saja, kopi arabika dan robusta memiliki perbedaan yang sangat jauh berbeda.

Kopi arabika sering dijumpai di dataran tinggi, yaitu diatas 1000-1200 meter diatas permukaan laut dengan suhu 16 sampai 20 derajat celcius.

Baca Juga: Ingat Hari ini 2 Oktober 2021, Ganjil Genap Jakarta Berlaku di Kawasan Wisata, Cek Titiknya

Halaman:

Editor: Ricky Setiawan

Sumber: Youtube TVBisnis


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

x