Resep dr Zaidul Akbar Teh Goji Berry untuk Menu Sarapan Sehat, Bisa Meningkatkan Sistem Kekebalan Tubuh

- 3 Juni 2022, 09:15 WIB
Ilustrasi kekebalan tubuh
Ilustrasi kekebalan tubuh /Pixabay

MEDIA JABODETABEK - Goji berry adalah buah-buahan yang punya segudang manfaat untuk kesehatan tubuh.

satu di antara manfaat goji berry ialah bisa meningkatkan sistem kekebalan tubuh. Goji berry memiliki ciri-ciri seperti bentuknya yang mungil, warnanya yang merah, kaya akan antioksidan dan bahan lainnya yang bermanfaat sebagai obat.

Selain dalam bentuk buah, goji berry juga sering dikonsumsi dalam bentuk lain seperti bubuk, teh, jus, atau suplemen.

Buah ini banyak dijadikan sebagai resep yang segar, nikmat, hingga sehat. Salah satu resep itu bisa didapatkan dari dr Zaidul Akbar.

Mediajabodetabek.com melansir Resep Zaidul Akbar membuat teh goji berry dari akun Instagram-nya, @dr.zaidulakbar.resep berikut ini:

Baca Juga: Ramalan Zodiak Gemini Hari Ini, 3 Juni 2022: Waspada Seseorang Akan Berusaha Menjatuhkanmu!

Resep:

Goji berry

Air panas

Halaman:

Editor: Eria Winda Wahdania


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini