Apa Itu Demensia? Sindrom yang Diderita Pengemudi Mercy yang Lawan Arus di Tol JORR

- 30 November 2021, 06:59 WIB
Ilustrasi Demensia|Apa Itu Demensia? Sindrom yang Diderita Pengemudi Mercy yang Lawan Arus di Tol JORR
Ilustrasi Demensia|Apa Itu Demensia? Sindrom yang Diderita Pengemudi Mercy yang Lawan Arus di Tol JORR /Pixabay/geralt

Usia adalah faktor terkuat yang bisa menyebabka penyakit Demensia. Selain itu, ada juga faktor risiko tambahan seperti depresi, isolasi sosial, pencapaian pendidikan yang rendah, ketidakaktifan kognitif, dan polusi udara.

Sebuah studi menunjukan bahwa orang dapat mengurangi penurunan kognitif dan Demensia dengan aktif secara fisik, tidak merokok, menghindari penggunaan alkohol yang berbahaya, mengendalikan berat badan, makan makanan yang sehat, menjaga tekanan darah, kolesterol, serta kadar gula darah yang sehat.***

Halaman:

Editor: Eria Winda Wahdania

Sumber: WHO


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini