Elon Musk di Monolog SNL: Saya adalah Host Pertama dengan Sindrom Asperger

- 9 Mei 2021, 16:03 WIB
Elon Musk membuat harga Doge atau Dogecoin ambrol usai tampil di SNL.
Elon Musk membuat harga Doge atau Dogecoin ambrol usai tampil di SNL. /Pixabay.com/Tumisu

Baca Juga: Jadwal Trans TV dan Live Streaming Hari Ini, Ada Diary The Onsu, Hangout With Andre Hingga Bioskop Trans TV

Mereka mengingat suatu waktu dimana Elon membuat game tentang luar angkasa pada saat dia masih kecil.

Penampilan Elon Musk sebagai host SNL meningkatkan nilai Dogecoin, sebuah cryptocurrency.

Ini karena Elon Musk telah mempromosikan Dogecoin sejak Februari 2021.

Baca Juga: Muslimah di Barat Menghidupkan Kembali Tradisi Melantunkan Quran di Publik

Orang-orang berekspektasi bahwa Elon akan menyebut Dogecoin saat penampilannya di panggung dan karena itulah nilainya naik.

Nama Dogecoin memang akhirnya disebut di akhir monolog Elon.

Tetapi yang menyebutnya adalah Ibu Elon, Maye, yang tampil di panggul SNL.

"Saya menantikan hadiah Hari Ibu saya. Saya harap itu bukan Dogecoin," kata Maye Musk seperti dikutip dari akun Twitter @nbcsnl.

Baca Juga: Ini Doa Hari Terkahir Ramadhan Latin dan Artinya

Halaman:

Editor: Ricky Setiawan

Sumber: Twitter Elon Musk


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini