Jody ‘Super Bejo’ Menangis saat Ingat Dosa dan Memutuskan jadi “Pemulung”

- 18 Maret 2021, 19:09 WIB
Jodi saat menjalankan ibadah umrah
Jodi saat menjalankan ibadah umrah /koleksi pribadi/

Baca Juga: SM Entertainment Mendonasikan Hasil Kolaborasi EXO dan Yoo Jae Suk ‘Dancing King’

“Ketika saya sadar bahwa kematian selalu mengintai, dan bisa datang kapan saja saya kemudian memutuskan untuk kembali kejalan yang Allah ridhoi,”

Sedikit-demi sedikit Jody mulai menata ulang kehidupannya, Ia bahkan memulainya dari nol, dari tak memiliki apa-apa, Ia bahkan memutuskan manjadi seorang “pemulung”

“Ya sudahlah sekarang saya cuma mau memulung, kita cuma mau memulung amal ajalah, Insya Allah apa yang saya lakukan semoga Allah ridho,” ujar Jody.

Ya, kemudahan demi kemudahan akhirnya mengiringi kehidupan Jody, setelah ia meninggalkan semua kenikmatan dunia di masa lalunya.

Baca Juga: Paula Verhoeven Dikejutkan Dengan Kehamilan Anak Keduanya, Seperti Apasih Ekspresinya?

Harta dari usaha yang menurutnya didapatkan dengan cara yang tidak berkah yang telah ia tinggalkan kini berganti dengan segala kenikmatan dan kemudahan.

“Alhamdulillah sekarang semua sudah tergantikan, Allah memberikan kemudahan-kemudahan yang luar biasa kepada saya, rumah, mobil dan semua sudah tergantikan, Insya Allah semua saya dapatkan dengan cara yang berkah, Alhamdulillah,” tutur Jody

Lebih dari itu, Jody bahkan dimudahkan untuk ‘bertamu’ ke rumah Allah di Mekah untuk menjalankan ibdah Umrah bahkan sebanyak tiga kali berturut-turut.

“Alhamdulillah, panggilan Umrah tiba-tiba saja datang, disaat saya gak punya apa-apa, gak punya uang, Alhamdulillah ada seseorang yang membiayai saya untuk pergi Umrah,” jelas Jody.

Halaman:

Editor: Naja Nuroni


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah