Besok Sabtu Apa Dalam Kalender Jawa , 15 Oktober 2022 Memperingati Hari Apa ? Berikut Informasi Lengkapnya

- 14 Oktober 2022, 21:43 WIB
besok Sabtu apa ?
besok Sabtu apa ? /tangkap layar/Tanggalan.com


MEDIA JABODETABEK - Besok hari Sabtu apa di dalam tanggalan Jawa ? Simak informasi berikut ini.

Dalam kalender Masehi, besok adalah hari Sabtu tanggal 15 Oktober 2022.

Perlu kamu ketahui, 15 Oktober adalah hari ke-288 (hari ke-289 dalam tahun kabisat) dalam kalender Gregorian.

Dalam kalender Jawa, besok adalah hari Sabtu Wage. Bertepatan dengan 19 Rabiul Awal 1444 H, atau dalam penanggalan Jawa disebut bulan Mulud atau Maulid.

Baca Juga: Netizen Geram Lesti Kejora Cabut Gugatan untuk Rizky Billar, Pelantun Tirani Bicara Hak: Kalau Terjadi Lagi...

Memperingati hari apa 15 Oktober 2022 ? Dalam kalender internasional setiap 15 Oktober diperingati sebagai Hari Cuci Tangan Sedunia.

Hari Cuci Tangan Sedunia adalah gerakan dunia yang dicanangkan oleh Perserikatan Bangsa-Bangsa bekerja sama dengan kelompok lain, baik publik maupun swasta.

Untuk menggalakkan cuci tangan oleh masyarakat dengan harapan dapat menurunkan risiko kematian bayi dan mencegah penyakit yang dapat berdampak pada kualitas hidup manusia.

Baca Juga: Jumat Keramat! Irjen Pol Teddy Minahasa Terduga Pelanggar Kasus Narkoba Belum dilantik Sebagai Kapolda Jatim

Maka, berikut ini informasi tanggal 15 Oktober memperingati hari apa yang disebut dengan Hari Cuci Tangan Sedunia.

Halaman:

Editor: Ricky Setiawan


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

x