Cek Syarat dan Penerima Bantuan Subsidi Upah Tahun 2021, Simak Ulasanya dan Dapatkan Bantuan Hingga Rp1 Juta

- 7 Oktober 2021, 15:26 WIB
Ilustrasi Bantuan Subsidi Upah
Ilustrasi Bantuan Subsidi Upah /JOMBANG UPDATE/Elvyna Leyla Mirfaq

Cara pengecekan apakah anda penerima BSU atau tidak, lakukan langkah sebagai berikut.

1. Masuk ke laman kemnaker.go.id

2. Lakukan pendaftaran akun

3. Login melalui akun yang sudah anda buat

4. Lengkapi data diri anda berupa foto profil, biodata, status pernikahan, dll.

5. Cek pemberitahuan, setelah itu anda akan mendapatkan notifikasi yang menyatakan bahwa anda terdaftar atau tidak sebagai calon penerima BSU.

Penyaluran dana

1. Dana Tersalurkan ke Rekening Anda

Jika anda memiliki rekening Bank Himbara yang terdiri dari Mandiri, BRI, BTN, dan BNI. Anda akan mendapatkan notifikasi apabila dana BSU telah tersalurkan ke rekening anda.

2. Dana Tersalurkan dan Aktivasi Rekening Baru

Halaman:

Editor: Eria Winda Wahdania


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini