Makanan Khas Betawi yang Wajib disajikan Saat Hari Raya Idul Fitri

- 7 Mei 2021, 09:28 WIB
Resep dan cara membuat sendiri kue keranjang khas Imlek
Resep dan cara membuat sendiri kue keranjang khas Imlek /Pixabay/

MEDIA JABODETABEK – Makanan atau kue khas Betawi yang perlu dinikmati saat hari Raya Idul Fitri 1442 H.

Lebaran hari Raya Idul Fitri tahun 2021 sudah di depan mata atau tinggal 6 hari lagi.

Lebaran merupakan salah satu momen yang sangat ditunggu-tunggu, karena saat idul fitri bisa berkumpul dengan saudara-saudaranya.

Baca Juga: Resep dan Cara Membuat Milky Cookies Dengan 3 Bahan Tanpa Dioven Dijamin Enak Praktis Gak Bikin Ribet

Selain silaturahmi, lebaran juga tidak bisa lepas dari makanan khas yang biasa disajikan saat momen tersebut.

Setiap daerah ataupun adat memiliki ciri khas makanannya masing-masing, salah satunya adalah masyarakat Betawi.

Berikut beberapa makanan khas Betawi yang biasa disajikan pada saat Lebaran yang mungkin bisa menjadi referensi masakan Anda saat hari raya nanti.

Baca Juga: Resep Bola Ayam Wortel, Bisa Jadi Inspirasi Menu Buka Puasa Hari Ini

1.Manisan kolang kaling

Halaman:

Editor: Ricky Setiawan

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

x