Indonesia Batalakan Pemberangkatan Ibadah Haji, Ini Merupak yang Kedua Kalinya Lantaran Pandemi Covid-19

- 4 Juni 2021, 00:32 WIB
Menteri Agama Yaqut Cholil Coumas (Gus Cholil)
Menteri Agama Yaqut Cholil Coumas (Gus Cholil) /ANTARA/Hafidz Mubarak

Selain itu Kementerian Kesehatan Arab Saudi juga telah mengizinkan umat Muslim yang telah melakukan vaksinasi Covid-19 dapat melaksanakan ibadah haji tahun ini.

Baca Juga: Seorang Pekerja Bangunan Tewas Ditembak KKB, Berikut Kronologinya

Namun, kantor berita Reuters mengatakan pada bulan Mei bahwa Saudi telah mempertimbangkan kembali pelarangan ibadah haji lantaran muncul varian baru dari SARS-CoV-2 atau virus Corona.***

 

Halaman:

Editor: Ricky Setiawan

Sumber: Al Jazeera


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

x