Waspada! Berikut 5 Kebiasaan yang Bisa Membuat Rambut Rontok

- 20 Juli 2022, 15:18 WIB
Berikut 5 Kebiasaan yang Bisa Membuat Rambut Rontok
Berikut 5 Kebiasaan yang Bisa Membuat Rambut Rontok /Pixabay/

MEDIA JABODETABEK – Rambut atau bisa disebut dengan bulu adalah organ yang seperti benang yang ada di tubuh manusia dan hewan, terutama hewan mamalia.

Rambut muncul dari epidermis (kulit luar), walaupun berasal dari folikel rambut yang berbeda jauh dengan termis.

Setiap orang menginginkan rambut yang sehat, lebat dan tidak rontok. Namun akan tetapi rambut rontok adalah salah satu masalah yang paling sering dialami oleh kaum perempuan, terutama pada saat keramas atau pada saat menyisir rambut. Dan itu adalah hal yang rumlah terjadi pada semua orang.

Baca Juga: Ini Resep Memasak Abalone Goban Berbahan Dasar Jamur Shitake

Akan tetapi pada kenyataannya, banyak yang khawatir akan rambut rontok atau kesehatan pada rambut apabila terjadi rambut rontok yang berlebihan.

Dan juga membuat rasa kurangnya percaya diri apabila rambut rontok yang sangat mengganggu penampilan rambut.

Akan tetapi harus diketahui apa penyebab atau kebiasaan rambut menjadi rontok yang membuat penampilan menjadi terganggu.

Baca Juga: Resep Sup Kepiting Jagung Yang Mudah Dan Bikin Ketagihan

Berikut penyebab atau kebiasaan yang bisa menjadi rambut rontok parah, diantaranya:

Halaman:

Editor: Putri Amaliana

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x