Tips Cara Memilih Kepiting yang Memiliki Banyak Daging dan Segar

- 12 Juli 2022, 19:45 WIB
Ilustrasi Tips Cara Memilih Kepiting yang Memiliki Banyak Daging dan Segar.
Ilustrasi Tips Cara Memilih Kepiting yang Memiliki Banyak Daging dan Segar. /Foto: alvin matthews/Unsplash/

MEDIA JABODETABEK - Kepiting adalah salah satu makanan yang banyak mengandung nutrisi seperti mineral, lemak baik, vitamin B, selenium dan asam lemak omega 3.

Kepiting merupakan salah satu makanan yang banyak digemari masyarakat saat ini, selain rasa dagingnya yang nikmat dan juga banyak vitamin yang terkandung dalam kepiting ini.

Cara memasak kepiting pun banyak olahan sehingga tidak mudah bosan untuk memasak atau memakan olahan daging kepiting.

 Baca Juga: Viral Natto Challenge di TikTok hingga Aurel Hermansyah Ikut Mencoba

Kandungan omega 3 pada kepiting ini sangat baik untuk kesehatan otak, namun apabila kepiting ini dikonsumsi secara berlebih maka mengakibatkan naiknya kadar kolesterol pada tubuh yang bisa memicu penimbunan lemak pada pembuluh darah.

Banyak yang menjual kepiting untuk olahan masakan seafood dengan harga yang mahal, jika ingin memasak kepiting sendiri di rumah sebelum membeli kepiting ketahui dulu cara memilih kepiting yang segar dan memiliki daging yang banyak agar pada saat akan menikmati kepiting rasanya puas. 

Untuk memilih kepiting tidak hanya terlihat dari ukuran yang besar saja, ada beberapa faktor yang mempengaruhi kepiting tersebut masih segar dan daging pada kepiting tersebut itu banyak.

 Baca Juga: Kunjungi Polda Metro Jaya, Razman Nasution Cek Kondisi Kesehatan Medina Zein Usai Dijemput Paksa

Berikut cara memilih kepiting yang memiliki banyak daging dan sehat, dirangkum Mediajabodetabek.com dari berbagai sumber.

Halaman:

Editor: Nurul Fitriana


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

x