Ini Dampak dan Efek Negatif Jika Anak Sering dimarahi, Bunda Wajib Tahu

- 4 Juli 2022, 16:54 WIB
Ilustrasi seorang anak dimarahi orang tuanya.
Ilustrasi seorang anak dimarahi orang tuanya. /Freepik

Bisa jadi anak beda tipe, saat terkena psikis justru anak cenderung akan agresif, menjadi pembangkang, mudah emosi, atau bahkan suka berbohong.

Dilansir Mediajabodetabek.com dari kanal YouTube Gue Sehat pada Senin, 4 Juli 2022, memberikan solusi dan penjelasan bagaimana mendidik anak supaya disiplin tanpa harus melakukan kekerasan pada anak.

Baca Juga: Bagaimana Hukum Menghajikan Orang yang Sudah Meninggal Dunia? Berikut Penjelasan Buya Yahya

Bagaimana jika anak sudah terlanjur sering dimarahi?

1. Pendekatan dengan anak, ajak anak mengobrol dengan baik dan juga sentuhan fisik itu perlu.

2. Memberikan pengertian mengapa orang tua melarang atau memarahi anak dengan alasan yang jelas bisa diterima oleh anak.

3. Apabila saat memarahi anak tidak merembet ke persoalan hal-hal yang lain, contoh pada saat anak melakukan kesalahan satu hal menjadi masalah yang dibahas, jangan masalah dulu dibawa-bawa.

4. Memberikan hukuman yang sesuai dengan kesalahan dan sesuai dengan umurnya, tanpa melakukan kekerasan fisik maupun verbal pada anak.

Baca Juga: Cara dan Syarat Daftar Kartu PraKerja Gelombang 35, Simak Penjelasannya!

5. Meminta maaf pada anak, artinya dengan meminta maaf bisa mempererat hubungan antara anak dan orang tua, selain itu memberi contoh kepada anak akan menjadi cara yang lebih baik.

Halaman:

Editor: Ricky Setiawan

Sumber: YouTube Gue Sehat


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini