Cara Membuat Kue Putu Mayang Dari Bihun Dijamin Enak dan Anti Ambyar

- 27 Oktober 2021, 09:17 WIB
kue putu mayang khas Betawi berbahan bihun
kue putu mayang khas Betawi berbahan bihun /tangkap layar/Dapoer Bu kembar

MEDIA JABODETABEK - Putu Mayang merupakan salah satu kue tradisional khas Betawi.

Bahan baku yang dipakai membuat kue tersebut tepung kanji atau beras bentuknya mirip seperti mi.

Biasanya untuk menikmati jajanan tradisional Jakarta ini dicampur dengan gula jawa cair.

Baca Juga: Dispatch Bocorkan Timeline Sejarah Kencan Kim Seon Ho dengan Choi Young Ah

Saat ini kue tradisional Betawi ini mulai agak susah didapatkan, jika kamu ingin menikmatinya, kmau bisa mencoba membuat sendiri.

Bahkan, jika kamu tidak mau repot membuat dari tepung beras atau kanji, bisa memakai bahan bihun.

Berikut cara membuat kue Putu Mayang memakai bahan dari bihun dijamin enak.

Baca Juga: Adele Akan Gelar Konser Pertamanya Setelah Lima Tahun di Hyde Park London


Bahan resep Putu Mayang Bihun :

Halaman:

Editor: Ricky Setiawan

Sumber: Dapor Bu Kembar


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

x