Profil dan Biodata Putri Marino, Pemeran Tokoh Kinan dalam Serial Layangan Putus: Usia hingga Akun IG

- 7 Desember 2021, 10:10 WIB
Profil dan Biodata Putri Marino, Pemeran Tokoh Kinan dalam Serial Layangan Putus: Usia hingga Akun IG.
Profil dan Biodata Putri Marino, Pemeran Tokoh Kinan dalam Serial Layangan Putus: Usia hingga Akun IG. /Instagram @putrimarino

MEDIA JABODETABEK - Berikut profil dan biodata Putri Marino yang merupakan pemeran tokoh Kinan dalam serial Layangan Putus.

Serial Layangan Putus tayang di WeTV, setiap hari Jumat dan Sabtu pukul 18.00 WIB.

Serial Layangan Putus bercerita akan Kinan yang berstatus istri dari Aris, merasa curiga kepada seorang wanita bernama Miranda.

Baca Juga: 30 Link Twibbon Pray For Semeru Gratis dan Populer, Yuk Unggah ke Media Sosial sebagai Ucapan Doa dan Dukungan

Kinan diperankan oleh Putri Marino, Aris diperankan oleh Reza Rahardian, sementara Miranda adalah Frederika Alexis Cull.

Di dunia nyata, Putri Marino merupakan istri dari Chicco Jerikho Jarumillind, seorang aktor dan produser Indonesia. 

Berikut profil dan biodata Putri Marino, artis yang berperan sebagai Kinan dalam serial Layangan Putus.

Baca Juga: Tanggal 22 Desember Hari Apa, Memperingati Apa? Simak Daftar Hari Peringatan dan Berbagai Peristiwa Dunia

Nama asli: Ni Luh Dharma Putri Marino

Usia: 28 tahun.

Tempat tanggal lahir: Denpasar, 4 Agustus 1993.

Tinggi: 1,73 meter.

Saudara kandung: Sitha Marino, Selly Marino.

Anak: Surinala Carolina Jarumillind.

Orang tua: Francesco Marino (Bapak), Marianna Rupadmi (Ibu).

Baca Juga: 7 Member BTS Akhirnya Buat Akun Instagram Pribadi, Baru Sehari Followernya Capai Belasan Juta, V Paling Banyak

Instagram: @putrimarino

Pekerjaan: model, pembawa acara dan pemeran Indonesia.

Keturunan: Bali dan Italia.

Kuliah: Universitas Mercu Buana.

Pertama menjadi artis sejak tahun: 2014

Penghargaan: 
• Piala Citra kategori Pemeran Utama Wanita Terbaik pada tahun 2017.

Baca Juga: Rizky Billar Pamer Mobil Mewah Kisahkan Perjalanan Hidupnya: Dulu Hanya Modal Mimpi dan Angan-angan

• Pestival Film Tempo katagori Aktris Pilihan Tempo pada tahun 2017.

• Piala Maya katagori Aktris Pendatang Baru Terpilih pada tahun 2017.

• Pestival Film Bandung katagori Pemeran Utama Wanita Terpuji Film Bioskop pada tahun 2018.

Film:

• Posesif pada tahun 2017.

• Jelita Sejuba: Mencintai Kesatria Negara pada tahun 2018.

• Terima Kasih Cinta pada tahun 2019, dan lainnya.***

Editor: Nurul Fitriana

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini