Peneliti Bongkar Alasan Ustad Abdul Somad Disukai Banyak Orang Setiap Ceramahnya

- 22 Oktober 2021, 06:00 WIB
Ustadz Abdul Somad dan Habib Rizieq Shihab mendapatkan gelar doktor dari luar negeri.
Ustadz Abdul Somad dan Habib Rizieq Shihab mendapatkan gelar doktor dari luar negeri. /Instagram.com/@ustadzabdulsomad_official

MEDIA JABODETABEK - Selain memiliki ilmu dan wawasan seputar agama Islam, ternyata ada aspek lain mengapa masyarakat suka dengan ceramah Ustadz Abdul Somad.

Ada beberapa alasan kenapa Ustadz Abdul Somad disukai masyarakat.

Pusat Penelitian Kemasyarakatan dan Kebudayaan LIPI Wahyudi Akmalia mengatakan, salah satunya Ustadz Abdul Somad menggunakan media sosial sebagai sarana dakwah maupun pribadinya.

Baca Juga: Info Terkini Jadwal Vaksin Pfizer dan Sinovac di Bekasi 22 Oktober 2021,Ada di Plasa Cibubur

Wahyudi melanjutkan, Ustadz Abdul Somad juga sering menampilkan interaksi dengan umat atau jemaahnya.

Dalam setiap video ceramah Ustadz Abdul Somad selalu memberikan sesi tanya jawab dengan jemaahnya.

Menurut Wahyudi, hal tersebut yang membangun kedekatan Ustadz Abdul Somad dengan pendengarnya.

Baca Juga: Ada Apa Dengan Tanggal 22 Oktober ? Diperingati Sebagai Hari Santri Nasional

"Dari setiap video UAS ada interaksi dan tanya jawab yang muncul di situ. Hal itu membangun kedekatan dengan pendengarnya," kata Wahyudi, dikutip Mediajabodetabek.com dari ANTARA pada Jumat, 22 Oktober 2021.

Halaman:

Editor: Ricky Setiawan

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini