Sejarah Singkat Exist yang Mempopulerkan Lagu Buih Jadi Permadani Sampai di Indonesia

- 21 Agustus 2021, 23:33 WIB
sejarah lahirnya exists yang mempopulerkan lagu Buih jadi permadani
sejarah lahirnya exists yang mempopulerkan lagu Buih jadi permadani /tangkap layar/youtube exists

Baca Juga: Biodata, Instagram, Usia, Zodiak Maudy Effrosina: Pemeran Karissa Andromeda dalam Serial Antares

Pada tahun 1993 Exists memutuskan pindah label yang semula JOJO's Production ke BMG Music.

Hal tersebut membuat sang vokalis hengkang dari group band yang sudah membesarkan namanya tersebut, karena Mamat bersikeras tidak mau ganti label.

Akhirnya, vokalis diganti oleh Ezad. Dengan vokalis baru, Exists merilis album dengan judul"Diammu Gunung Berapi" tahun 1995.

Baca Juga: Banyak Mahasiswa Terancam Putus Kuliah, Najwa Shihab Galang Donasi Bersama Ternak Uang

Album tersebut disambut antusias oleh pecinta musik pop Melayu bahkan sampai ke Indonesia yang menembus rekor penjualan sebanyak 600.000 keping kaset.

Sejak saat itu, Exists mulai memperkuat karirnbya di Indonesia dengan membuat lagu berjudul Alasanmu atau Mencari Alasan.

Baca Juga: Vanessa Angel Unggah Foto Dengan Membawa Papan Tulis di Instagram Ajak Untuk Terus Semangat

Hijrahnya Exists ke industri musik Tanah Air, karena pada saat itu di Indonesia memang sedang ramai dengan musisi Malaysia.

Exists terus menyuguhkan karya-karya terbaiknya, hingga pada tahun 2008, membuat album kompilasi yang bertajuk Keunggulan.

Halaman:

Editor: Ricky Setiawan


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini