Jadwal Puasa Ayyamul Bidh Bulan September 2022 Lengkap dengan Niatnya

- 12 Agustus 2022, 21:30 WIB
Ilustrasi puasa Ayyamul Bidh.
Ilustrasi puasa Ayyamul Bidh. /Mohammed_Hasan/Pixabay

MEDIA JABODETABEK - Berikut adalah jadwal puasa Ayyamul Bidh Bulan September 2022 lengkap dengan niatnya.

Puasa Ayyamul Bidh adalah puasa sunah yang dianjurkan untuk dikerjakan setiap pertengahan bulan.

Berdasarkan kalender Hijriyah mengerjakan puasa Ayyamul Bidh mulai dari 13, 14, dan 15 dari penanggalan komariah.

Baca Juga: Sepekan Ditahan, Polda Metro Pastikan Roy Suryo Tidak Menerima Perlakuan Khusus

Ayyamul Bidh berasal dari kisah Nabi Adam AS ketika ia diturunkan ke bumi untuk pertama kalinya.

Asal usul istilah ini didasarkan pada riwayat Abdullah Ibn Abbas yang mengatakan bahwa saat Nabi Adam AS diturunkan ke muka bumi.

Pendapat tersebut juga menjelaskan bahwa tubuhnya Nabi Adam AS terbakar sinar matahari sehingga menjadi hitam.

Lalu, Allah SWT memberikan wahyu kepada Nabi Adam AS agar berpuasa pada hari-hari putih.

Baca Juga: Tanggal 16 Agustus 2022 Hari Apa? Memperingati Hari Apa? Apakah Libur? Simak Selengkapnya

Halaman:

Editor: Nurul Fitriana


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

x