Prakiraan Cuaca DKI Jakarta Hari Ini, Sebagian Besar Wilayah Berpotensi Hujan? Cek Selengkapnya

- 31 Agustus 2022, 06:54 WIB
ilustrasi/ inilah prakiraan cuaca DKI Jakarta hari ini
ilustrasi/ inilah prakiraan cuaca DKI Jakarta hari ini /tangkap layar ANTARA

Jakarta Pusat
Untuk wilayah Cempaka Putih, Gambir, Johar Baru, Kemayoran, Menteng, Sawah Besar, Senen, dan Tanah Abang.

Prakiraan cuaca secara umum di pagi hari sampai dengan malam hari selama 24 jam berpotensi cerah berawan sampai hujan dengan intensitas ringan.

Suhu berada di sekitar 24 sampai 29 derajat celcius, dengan tingkat kelembaban dari 75 sampai 95 persen.

Jakarta Selatan
Untuk wilayah Cilandak, Jagakarsa, Kebayoran Baru, Kebayoran Lama, Mampang Prapatan, Pancoran, Pasar Minggu, Pesanggrahan, Setia Budi, dan Tebet.

Prakiraan cuaca secara umum di pagi sampai malam hari selama 24 jam berpotensi cerah berawan hingga hujan dengan intensitas ringan.

Baca Juga: 3 Rekomendasi Kuliner Mie Pedas di Bogor, yang Wajib Anda Coba, Selain Pedas Rasanya pun Gurih

Suhu berada di sekitar 23 sampai 30 derajat celcius, dengan tingkat kelembaban dari 70 sampai 95 persen.

Jakarta Timur
Untuk wilayah Cakung, Cipayung, Ciracas, Duren Sawit, Jatinegara, Kramat Jati, Makasar, Matraman, Pasar Rebo, dan Pulo Gadung.

Prakiraan cuaca secara umum di pagi sampai malam hari selama 24 jam berpotensi cerah berawan hingga hujan dengan intensitas ringan.

Suhu berada di sekitar 23 sampai 30 derajat celcius, dengan tingkat kelembaban dari 70 sampai 95 persen.

Halaman:

Editor: Putri Amaliana

Sumber: Instagram


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini