Ini Alasan Bansos Rp300 Ribu Melalui ATM Bank DKI Jakarta Tahap 2 Bulan Februari 2021 Tidak Cair

- 3 Maret 2021, 14:54 WIB
Buku dan atm bansos Bank DKI
Buku dan atm bansos Bank DKI /Media Jabodetabek

Akun tersebut juga menambahkan sampai saat ini belum bisa melakukan pencairan selama seluruh Buku Tabungan dan kartu ATM didistribusikan.

"Sehingga belum dapat melakukan pencairan tahap kedua sampai seluruh Buku Tabungan dan Kartu ATM terdistribusikan," lanjut cuitnya.

Baca Juga: Destinasi Wisata Ibukota di Pantai Indah Kapuk yang Wajib Dikunjungi

Perlu diketahui, Pemerintah DKI Jakarta bersama dengan Dinas Sosial Jakarta, dalam mendistribusikan Bansos tersebut bekerjasama dengan Bank DKI.

Masyarakat yang menerima bantuan jika uang sudah cair dikirim ke rekening penerima Bansos dan bisa diambil di ATM Bank DKI.

Penyaluran Bansos Rp300 ribu bagi warga Jakarta sduah dilangsungkan sejak Januari sampai April 2021.

Baca Juga: Profile Singkat Lee Ji Ah, Eugene, dan Kim So Yeon. 3 Pemeran Utama Wanita di Drama Korea The Penthouse

Sampai saat ini belum ada keterangan, apakah Bansos tahap kedua bulan Februari akan dicairkan sekaligus di bulan Maret apakah penyalurannya diundur sampai Mei.***

Halaman:

Editor: Ricky Setiawan

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkini

x