20 Rekomendasi Makanan yang Cocok Dihidangkan saat Hari Raya Idul Fitri, Mulai dari yang Ringan hingga Berat

- 1 Mei 2022, 07:30 WIB
Ilustrasi hidangan khas Idul Fitri.
Ilustrasi hidangan khas Idul Fitri. /Tangkapan layar kanal Youtube Simple Rudy TV.

10. Semur Daging

Semur daging memang bukan menu Lebaran, tapi masakan yang terbuat dari bahan baku daging ini disukai banyak orang di segala suasana.

Anda bisa membuat semur daging dengan cara rebus daging, lalu diolah dengan kecap manis yang menggunakan rempah-rempah khas Indonesia lainnya seperti jahe dan lengkoas.

Baca Juga: 30+ Ucapan Selamat Hari Buruh Internasional 2022 Yang Diperingati Pada Hari Minggu, 1 Mei 2022

11. Sambal Goreng Ati

Sajikan ketupat dengan sambal goreng ati dan ragam sayuran seperti buncis atau kentang agar lebih komplit dan sedap ketika disantap.

12. Rendang

Rendang cocok dihidangkan untuk menjamu tamu yang bersilaturahmi ke rumah saat Lebaran. Selain itu, kuliner khas asal Padang yang popularitasnya sudah sangat mendunia ini sangat mudah ditemukan setiap harinya di restoran-restoran Padang, sehingga lebih praktis dan bisa dibeli secara online saja tanpa harus bersusah payah membuatnya.

13. Lemang

Lemang makanan khas masyarakat Melayu yang sekilas terlihat seperti lontong ini menjadi pilihan menu khas lebaran.

Halaman:

Editor: Nurul Fitriana


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah