Rekomendasi 5 Tempat Buka Puasa Bersama Pasangan di Jalan Raya Pajajaran Bogor Paling Terkenal Enak

- 13 April 2022, 10:30 WIB
Ilustrasi tempat beerbuka puasa di Bogor
Ilustrasi tempat beerbuka puasa di Bogor /Instgaram @lemongrassresto

Ya, RM Bumi Aki Bogor menawarkan suasana yang membuatmu merasa seperti sedang berada di resto-resto yang ada di puncak.

Dengan suasana yang menarik, RM Bumi Aki Bogor sangat terlihat bak restoran yang sangat Instagrammable. Menu makanan di sini sangat lekat dengan makanan khas Sunda.

RM Bumi Aki Bogor juga menjual berbagai minuman unik yang cocok untuk melepas dahagamu setelah berpuasa seharian.

Perihal waktu buka RM Bumi Aki Bogor itu setiap hari di waktu yang berbeda. Senin sampai Kamis pukul 08:00 sampai 22:00, Jumat pukul 08:00 pukul 23:00, Sabtu sampai Minggu pukul 10:00 sampai 23:00.

Baca Juga: Putra Siregar, Pemilik PS Store dan Rico Valentino ditangkap Polisi diduga Terlibat Kasus Pengeroyokan

4. Shabu Hachi

Di kawasan wisata seperti Bogor tentu tidak sulit untuk menemukan restoran All You Can Eat. Namun, tidak semua restoran All You Can Eat bisa dikatakan sebagai restoran favorit masyarakat di sana.

Shabu Hachi adalah restoran All You Can Eat yang favorit warga di sana, karena menyuguhkan menu buffet yakiniku (panggang) dan shabu (kuah).

Aturan makan di sini sama seperti restoran AYCE yang lain. Pihak restoran sendiri memperbolehkan Anda mengambil makanan sepuasnya.

Tak hanya itu saja, Shabu Hachi turut menghadirkan sanksi berupa charge bagi siapa yang makannya tidak habis.

Halaman:

Editor: Eria Winda Wahdania


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini