Rekomendasi Nama Bayi Perempuan Islami Beserta Artinya yang Indah: Cocok Untuk Sang Buah Hati

- 4 November 2021, 15:15 WIB
Ilustrasi bayi perempuan
Ilustrasi bayi perempuan /Pixabay.com/Greyerbaby

Baca Juga: Lirik dan Arti Lagu Apa Kabar Mantan Oleh NDX A.K.A yang Viral di Tik Tok: Apa Kabar Wong Sing Tau Tak Sayang

Baca Juga: Dikabarkan Meninggal Dunia Karena Kecelakaan, Postingan Instastroy Vanessa Angel Bikin Merinding

• Dina : Cinta
• Deena : Bertaqwa
• Daniyah : Dekat
• Diinah : Taat

• Erina : Wanita Cantik
• Eliza : Unik, Berharga
• Eshal : Nama Bunga di Surga

• Farida : Mutiara yang Tiada Bandingnya
• Fauziyah : Beruntung
• Fairuz : Batu Permata Berwaran Biru Kehijauan
• Farah : yang Menggembirakan
• Fida : Pengorbanan
• Fateen : Pandai
• Fateena : Menarik
• Fazila : Sempurna

• Ghaya : Tujuan
• Ghaniyah : yang Kaya
• Ghania : Indah dan Cantik

• Humaira : yang Kemerah-merahan Pipinya
• Hana : Kegembiraan
• Haura : Seorang Wanita yang Berkulit Putih Bermata Hitam
• Hala : Sinar Bulan
• Hamidah : Penuh Rasa Syukur
• Husna : Cantik
• Hifza : Malaikat Pelindung
• Hawa : Wanita Pertama, Istri Nabi Adam a.s.

• Jasmin : Bunga Melati
• Jauza : Bintang
• Jannat : Surga
• Jamilah : Cantik dan Anggun
• Jenna : Burung Kecil
• Jihan : Bunga yang Indah
• Jazlyn : Sebuah Bunga
• Jara : Musim Semi
• Jauharah : Mutiara, Perhiasan

Baca Juga: Prakiraan Hujan Wilayah Indonesia Dari Tanggal 5 - 10 November 2021: Mulai dari Berawan Hingga Hujan Ringan

Baca Juga: Sudah Sah Menjadi Tersangka, Rachel Vennya: Aku Meminta Maaf dengan Tulus Atas Kesalahanku..

Halaman:

Editor: Eria Winda Wahdania


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah