5 Situs Freelance Terbaik, Cocok untuk Kamu yang Belum Bekerja

- 14 Oktober 2021, 14:12 WIB
Ilustrasi. 5 situs freelance terbaik.
Ilustrasi. 5 situs freelance terbaik. /PIXABAY/Deeezy

MEDIA JABODETABEK – Di era modern ini, menghasilkan uang dapat dilakukan dengan menjadi seoran freelancer

Bekerja sebagai freelancer, sekarang ini lebih dipermudah dengan adanya kemajuan teknologi.

Terdapat banyak situs freelance yang bertebaran di internet.

Baca Juga: Profil dan Biodata Dante Valreand, Pemeran Ito 'Aku Anak Indonesia' yang Blak-blakan Cerita Perjalanan Karier

Pekerjaan sebagai freelance atau pekerja lepas, sudah banyak dilakukan oleh banyak orang.

Terlebih lagi di masa pandemi Covid19, karena bukan hanya sulit mencari pekerjaan, tetapi bekerja sebagai freelance juga dapat menghasilkan uang yang bahkan bisa melebihi karyawan di suatu perusahaan.

Dilansir Mediajabodetabek.com dari kanal YouTube NGOBI yang diunggah pada 1 agustus 2019, berikut lima situs freelance terbaik dan cocok bagi orang yang belum bekerja.

Baca Juga: Catat ! ASN Dilarang Ambil Cuti dan Bepergian ke Luar Daerah Selama Libur Nasional Oktober 2021

1. Upwork.com

Halaman:

Editor: Nurul Fitriana

Sumber: YouTube NGOBI


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini