Jokowi dan Prabowo Datang ke Pernikahan Atta Aurel, Farhat Abbas: Suasana Pernikahan Terasa HUT RI

- 3 April 2021, 19:34 WIB
Farhat Abbas
Farhat Abbas /jurnalmedan.com/instagram/@farhatabbasofficial

“Suana pernikahan terasa HUT RI, saran buat Presiden @jokowi @bamsoetpedia @prabowo dalam acara yang sifatnya berbau bisnis atau berbayar/beriklan/live,” tulis Farhat dalam unggahan tersebut.

Kalau pejabat hadir sebagai pendukung acara tersebut, menurut Farhat, sedikit menggangu konstitusional dan kewarganegaraan.

Baca Juga: 4 Khasiat Blewah untuk Kesehatan Tubuh beserta Kandungan Nutrisinya

“Sebaiknya pejabat negara tidak hadir sebagai pendukung acara tersebut, karena agak mengganggu konstitusional dan kewarganegaraan lain halnya kalo hanya acara biasa atau rakyat biasa. Maaf,” ujar Farhat.

Dalam akhir tulisannya farhat mencatut namanya sebagai Dr Farhat Abbas, Ketum Pandai @partaipandai.

 Baca Juga: Dijamin Ampuh, Ini 5 Tips Untuk Mencegah Kulit Berminyak dengan Mudah

Warganet merespon unggahan Farhat tersebut dengan beragam reaksi. Tidak sedikit yang menyebut kalau Farhat iri karena tidak diundang.

“Wahh kasian nggak ada yang undang jadi iri nggak makan gratis,” tulis akun @nezzaniez.

 Baca Juga: Sinopsis Radha Krishna Minggu 4 April 2021: Krishna Tak Bisa Lakukan Apapun untuk Selamatkan Dwarka

Farhat pun merespon komentar warganet tersebut dengan mengungkapkan kalau dirinya tidak iri.

Halaman:

Editor: Yesa Novianti Putri Ashari

Sumber: Instagram @movreview


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini