Tips Merawat Mobil Agar Lebih Nyaman Digunakan Setelah Mudik Lebaran Usai

- 17 Mei 2022, 19:54 WIB
Ilustrasi merawat mobil.
Ilustrasi merawat mobil. /sasint/Pixabay

2. Cuci bodi mobil

Semprotkan air dengan sepaket selang bertekanan mulai dari kolong mobil dan ban untuk menurunkan kotoran yang menempel, khususnya dari sisa bekas hujan. Pastikan kolongnya bersih agar tidak karatan.

Selanjutnya, semprotkan dari atap agar kotorannya turun dengan baik. Pakailah sampo mobil, usap terus dengan spons, kemudian bilas untuk libaskan kotoran dan busa sampo. Pakailah kain microfiber untuk keringkan air sisa bilasan cuci mobil.

Periksa juga di bagian panel pintu, wiper, tutup tangki, rongga di gril dan lampu kabut dan celah antara pintu dan rangka mobil yang biasanya suka menyimpan air.

Baca Juga: Tekiro Mechanic Competition 2022, Bakal diikuti 5000 Siswa Siswi SMK dari 400 SMK Sejabodetabek

3. Bersihkan ruang mesin

Cukup gunakan lap atau kain microfiber basa untuk menghilangkan kotoran di ruang mesin mobil dengan air bertekanan tinggi.

4. Bersihkan kabin mobil

Sama seperti bodi luar dan kompartemen mesin, interior mobil juga harus hati-hati jika dibersihkan. Pakailah sabun pembersih untuk mencuci kabin setelah keluarkan semua karpet.

Jemurkan karpet mobil dibawah sinar matahari agar tetap kering, tidak lembab dan tidak bau. Bersihkan semua bagian mobil dengan vacuum cleaner dan jok kulit sintetis Anda dengan air hangat atau interior cleaner dan kain chamois.

Halaman:

Editor: Ricky Setiawan

Sumber: Auto 2000


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini