Detik-detik Kemenangan Jonatan Christie, Jadi Kunci Indonesia Raih Juara Piala Thomas 2020

- 18 Oktober 2021, 11:31 WIB
Detik-detik Kemenangan Jonatan Christie, Jadi Kunci Indonesia Raih Juara Piala Thomas 2020 /
Detik-detik Kemenangan Jonatan Christie, Jadi Kunci Indonesia Raih Juara Piala Thomas 2020 / /Instagram @jonatanchristieofficial

Presiden Jokowi pun mengucapkan rasa bangganya terhadap atlet nasional.

Baca Juga: Mengapa Libur Maulid Nabi Berubah Menjadi Tanggal 20 Oktober 2021? Ternyata Ini Alasan Kemenag

Baca Juga: Contoh Ceramah Maulid Nabi Muhammad SAW yang Menyentuh Hati, 'Momentum Merenung dan Muhasabah'

"Ketegangan menyaksikan keseruan laga final Piala Thomas 2020 malam ini akhirnya berubah jadi kegembiraan begitu Jonatan Christie melompat, mengepalkan tangan, dan berteriak girang di akhir gim ketiga. Indonesia juara!,"

"Piala Thomas akhirnya kembali ke Indonesia setelah penantian 19 tahun lamanya,"

"Dari tanah air, saya menyampaikan selamat kepada seluruh atlet bulutangkis Indonesia dan para pelatih yang telah berjuang dan mengharumkan nama bangsa di Ceres Arena, Aarhus, Denmark," tulis @jokowi seperti dikutip mediajabodetabek.com pada Senin, 18 Oktober 2021.

Sebelumnya Jonatan sempat mencetak rekor Thomas Cup dalam pertandingan terlama saat berduel dengan Anders Antonsen.

Kala itu pria 24 tahun tersebut menghabiskan waktu 100 menit untuk bisa mengalahkan lawannya, Anders Antonsen.***

Halaman:

Editor: Eria Winda Wahdania


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini