23 September 2022 Hari Apa? Apakah Libur? Memperingati Apa? Ada Peristiwa Apa? Ada Hari Maritim Nasional

- 21 September 2022, 20:29 WIB
23 September 2022 Hari Apa? Apakah Libur? Memperingati Apa? Ada Peristiwa Apa? Ada Hari Maritim Nasional
23 September 2022 Hari Apa? Apakah Libur? Memperingati Apa? Ada Peristiwa Apa? Ada Hari Maritim Nasional /freepik.com/alexeyzhilkin

Apa itu Hari Maritim Nasional?

Hari Maritim Nasional adalah salah satu hari penting nasional yang diperingati setiap tahunnya pada 23 September.

Baca Juga: Berita Kecelakaan Hari Ini: Seorang Pelajar SMP di Ngamprah Bandung Barat Tewas Terlindas Mobil

Hari Maritim Nasional diperingati sebagai bentuk upaya untuk meningkatkan kesadaran masyarakat Indonesia tentang besarnya potensi maritim di tanah air.

Pada peringatan Hari Maritim Nasional juga menjadi momentum bagi kita dalam rangka mengoptimalisasi sektor maritim dalam upaya mendukung rencana pemerintah untuk menjadikan maritim Indonesia sebagai poros maritim dunia.

Dalam sejarahnya, peringatan Hari Maritim Nasional diawali dengan peresmian Angkatan laut oleh Presiden Soekarno pada tahun 1953.

Melalui pidatonya, Presiden Soekarno menyampaikan bahwa kita harus mengusahakan agar Indonesia menjadi bangsa pelaut kembali.

Bangsa pelaut ini memiliki arti yang seluas-luasnya, bukan hanya sekadar awak kapal, melainkan dalam arti kata cakrawala dunia.

Yang dimaksud Ir Soekarno sebagai bangsa pelaut adalah bangsa pelaut yang memiliki armada niaga, armada militer dan yang kesibukannya di laut untuk menandingi irama gelombang laut itu sendiri.

Baca Juga: Daftar Kalender Islam Hijriyah Bulan Oktober 2022, Ada Bulan Apa Saja?

Halaman:

Editor: Eria Winda Wahdania


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x