Cara Mengaktifkan KAIPay, Fitur Pembayaran Digital Di Aplikasi KAI Access Yang Mudah dan Praktis

- 19 November 2021, 06:42 WIB
Cara Mengaktifkan KAIPay, Fitur Pembayaran Digital Di Aplikasi KAI Access Yang Mudah dan Praktis
Cara Mengaktifkan KAIPay, Fitur Pembayaran Digital Di Aplikasi KAI Access Yang Mudah dan Praktis /Instagram @kai121_

MEDIA JABODETABEK - KAIPay adalah inovasi pembayaran digital melalui aplikasi KAI Access yang mudah dan praktis.

Sekarang pembelian tiket di aplikasi KAI Access bisa lebih mudah dan tidak perlu berpindah aplikasi mulai dari pemesanan tiket hingga pembayaran.

Selain untuk beli tiket kereta api, juga bisa memakai KAlPay untuk membayar layanan first mile dan last mile, serta berbagai produk dan jasa yang tersedia di aplikasi KAI Access.

Untuk menikmati layanan KAIPay, pastikan sudah mengupdate aplikasi KAI Access-nya, minimal ke versi aplikasi 4.7.4 pengembangan versi 104.

Baca Juga: Apa Itu KAIPay? Aplikasi Pembayaran Digital Untuk Memudahkan Pengguna Kereta Api

Berikut ini cara mengaktivasi KAIPay:

1. Pada halaman beranda KAI Access pilih menu KAIPay untuk melakukan aktivasi.

2. Pada halaman aktivasi KAIPay klik tombol Aktifkan KAIPay.

3. Periksa kembali kelengkapan data untuk aktivasi anda seperti :

Halaman:

Editor: Eria Winda Wahdania

Sumber: Instagram @KAI121


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah