Peristiwa Tanggal 10 November Secara Singkat, Selain Memperingati Hari Pahlawan

- 10 November 2021, 06:17 WIB
10 November memepringati hari apa
10 November memepringati hari apa /Ricky Setiawan/Mediajabodetabek

Dan tercatat sekitar 1.600 ribu prajurit Inggris tewas, luka-luka, dan hilang.

Pertempuran Surabaya dipicu atas tewasnya pemimpin pasukan Inggris, Brigadir Jenderal Mallaby yang memancing kemarahan dari Inggria.

Baca Juga: 16 Caption untuk Hari Pahlawan 2021, Kata-kata Inspiratif Cocok Disematkan di Foto Instagram Kamu

Hingga pada 9 November 1945, Mayor Jenderal Robert mengeluarkan sebuah ultimatum, dimana para pemimpin Indonesia dan rakyat Surabaya, harus datang selambat-lambatnya pada 10 November 1945 pukul 06.00, dengan tempat dan lokasi yang telah ditentukan.

Namun, rakyat Surabaya tidak menanggapi hal tersebut, hingga puncaknya terjadi sebuah pertemuran dahsyat yaitu Pertempuran Surabaya yang dijuluki dengan "Neraka".

Baca Juga: Pesan-pesan Para Pahlawan yang Akan Dibacakan Saat Upacara Hari Pahlawan 10 November 2021: Indonesia Merdeka..

Hari Ganefo

Games of The New Emerging Forces atau dikenal dengan sebutan Ganefo merupakan pesta olahraga negara berkembang, yang dicetuskan oleh Ir Soekarno.

Ganefo untuk pertama kalinya dihelat pada 10 hingga 22 November 1963, yang pesertanya mencapai 2.700 dari 51 negara di asia.

Ganefo diadakan untuk kedua kalinya pada 25 November - 6 Desember 1963 yang telah diikuti oleh 2.000 dari 17 negara, yang digelar di Phnom Penh, Kamboja. Ganefo juga memiliki sebua motto yaitu, Onward! No Retreat!.

Halaman:

Editor: Ricky Setiawan


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah