Presiden Joko Widodo Mengapresiasi Kerja Sama Pertahanan Indonesia-Prancis di KTT G20

- 31 Oktober 2021, 10:33 WIB
Presiden Joko Widodo Mengapresiasi Kerja Sama Pertahanan Indonesia-Prancis di KTT G20.
Presiden Joko Widodo Mengapresiasi Kerja Sama Pertahanan Indonesia-Prancis di KTT G20. /Instagram/@jokowi

Baca Juga: 23 Quotes Tema Pahlawan Jelang Hari Pahlawan Nasional 10 November 2021 : Raganya Sudah Tiada, Tapi Kenangan..

“Saya harapkan dukungan Prancis untuk keberhasilan Presidensi Indonesia di G-20. Pada masa presidensi Indonesia di G20, Prancis juga akan menjabat Presiden bergilir Dewan Uni Eropa. Ini akan menjadi momen strategis kerja sama Indonesia-Prancis, baik dalam konteks bilateral, ASEAN-UE, maupun G20-UE,” kata dia.

Selain itu, kedua presiden tersebut juga melakukan tukar pikiran tentang kerja sama Indo-Pasifik.

Presiden Jokowi menyampaikan pentingnya kerja sama ekonomi, perolehan SDGs, maritim, dan konektivitas di kawasan Indo-Pasifik, begitu juga termuat dalam ASEAN Outlook on the Indo-Pacific.

Baca Juga: Mau Berwisata ke Pulau Pari ? Pulau Pari, Begini Syarat masuknya

Kerja sama konkret dijamin akan dapat mengurangi tensi di kawasan Indo-Pasifik.

Pertemuan bilateral ini didampingi oleh Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Airlangga Hartanto dan Menteri Luar Negeri Retno Marsudi. ***

Halaman:

Editor: Nurul Fitriana

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini