Inilah Manfaat Puasa Senin Kamis bagi Kesehatan hingga Disebut sebagai Amalan Terbaik Rasulullah SAW

- 11 Agustus 2022, 21:00 WIB
Ilustrasi puasa Senin Kamis.
Ilustrasi puasa Senin Kamis. /Unsplash/Christopher Jolly

Keutamaan hari Senin dan Kamis yang terakhir yaitu amalan terbaik Rasulullah SAW. Dari ‘Aisyah Radhiallahu anha, ia mengatakan mengenai puasa Senin. Maka Rasul dengan lantang menjawab : “Hari Senin adalah hari lahirku, hari aku mulai diutus atau hari mulai diturunkannya wahyu.” (HR. Muslim)

Ka’ab bin Malik Radhiyallahu juga menyampaikan keistimewaan yang dimiliki oleh hari Kamis sebagai berikut,

"Nabi Shallallahu ‘alaihi wa sallam keluar pada hari Kamis di peperangan Tabuk, dan (memang) beliau suka keluar (untuk melakukan perjalanan) pada hari Kamis.” (HR. Al-Bukhari).

Itulah beberapa keutamaan puasa Senin Kamis yang sebaiknya umat muslim ketahui dengan diharapkan bisa menjadi motivasi bagi setiap umat muslim untuk mengamalkannya.***

Halaman:

Editor: Nurul Fitriana


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini