Lailatul Qadar Ramadhan 2022, Berapa Hari Lagi? Berikut Jawabannya Lengkap Dengan Hadist dan Keistimewaan

- 8 April 2022, 22:33 WIB
ersiapan Lailatul Qadar, Ustadz Adi Hidayat: Lakukan 3 Hal Ini!
ersiapan Lailatul Qadar, Ustadz Adi Hidayat: Lakukan 3 Hal Ini! /

• Ibnu Abbas radliyallahu’anhu

"Lailatul Qadar adalah malam tentram dan tenang, tidak terlalu panas dan tidak pula terlalu dingin, esok paginya sang surya terbit dengan sinar lemah berwarna merah."

• HR. Muslim

"Keesokan hari malam Lailatul Qadar matahari terbit hingga tinggi tanpa sinar bak nampan."

• HR An Nasai No. 2106, shahih

"Di dalam bulan Ramadhan itu terdapat suatu malam yang lebih baik dari seribu bulan. Siapa yang tidak mendapati malam tersebut, maka ia akan diharamkan mendapatkan kebaikan."

Selain hadist, berikut keistimewaan Lailatul Qadar yang perlu diketahui guna menjalankan Ramadhan Ramadhan 2021.

Baca Juga: Dokter Sarankan Buka Puasa Lebih Baik Diawali dengan Minum Air Putih

• Malam yang lebih baik dari seribu bulan

Karena kebaikan yang diperoleh seorang muslim pada malam tersebut melebihi nilai dari jangka waktu seribu bulan. Kalau diperhitungkan seribu bulan itu setara dengan waktu 83 tahun lamanya.

Halaman:

Editor: Ricky Setiawan


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah