Ingat Puncak Bogor Terapkan Sistem Ganjil Genap, Ada 56 Titik Selama PPKM September 2021, Berikut Daftarnya

17 September 2021, 22:47 WIB
Anggota Polresta Bogor Kota bersama Dishub Kota Bogor mengatur laju kendaraan roda empat saat pemberlakuan aturan ganjil genap di pintu keluar Gerbang Tol Bogor, Jawa Barat /Antara Foto/Arif Firmansyah

MEDIA JABODETABEK - Buat yang mau liburan ke Puncak Bogor perhatikan plat nomor kendaraan kamu karena ada sistem ganjil genap.

Setidaknya ada 56 titik yang terkena kebijakan ganjil genap di Bogor dan Puncak Bogor.

Cek poin tersebut terbagi di sejumlah pintu masu Jawa Barat sebanyak 43 jalur arteri, 8 gerbang pintu tol masuk dan 5 jalur menuju ke Puncak.

Baca Juga: Catat! Jelang Libur Akhir Pekan, Kawasan Ganjil Genap Jakarta Mulai Hari ini Diperluas

Sistme ganjil genap di Bogor dan Puncak berlaku untuk motor dan juga mobil yang akan menuju kawasan Puncak.

Kebijak ganjil genap ini berlaku untuk warga masyarakat Bogor maupun dari luar Bogor.

Berikut daftar lokasi atau kawasan yang terkena ganjil genap Bogor dan Puncak:

Baca Juga: Innahu Min Sulaimaana, Sebenarnya Doa Untuk Apa ? Berikut Penjelasan Ustadz Abdul Somad

1. Pos Simpang empat RSUD

2. Pos Simpang tiga Diana

3. Pos Simpang empat Ojolali

Lokasi ganjil genap di Bogor adalah Polres Garut

4. Jalan Ahmad Yani (SP3 BNI - Simpang empat Asia)

5. Simpang tiga Jalan Ahmad Yani – Simpang tiga Ciledug

6. Simpang empat Cikuray – Simpang tiga Ranggalawe

7. Jalan Bank – Bunderan Guntur

8. Bunderan Guntur – Bunderan Suci

Baca Juga: Ganjil Genap Jakarta Selama PPKM September 2021 Masih Lanjut, Wilayah Diperluas Berikut daftarnya

Lokasi ganjil genap di Bogor adalah Polres Tasikmalaya Kota

9. Taman Kota Jalan HZ Mustofa Tasik kota

Lokasi ganjil genap di Bogor adalah Polres Ciamis

10. Simpang tiga Kodim

11. Simpang empat Tonjong

Lokasi ganjil genap di Bogor adalah Polres Banjar

12. Jalan Perintis Kemerdekaan (Simpang empat Djarum – Simpang empat Alun-alun)

Baca Juga: Catat Jadwal Vaksin Sinovac di Stadion Pakansari Kabupaten Bogor 21-22 September 2021

Lokasi ganjil genap di Bogor adalah Polres Cirebon Kota

13. Jalan Siliwangi

14. Jalan Tuparev

15. Jalan kartini

16. Jalan Cipto Mangunkusumo

17. Jalan karanggetas

18. Jalan Pasuketan

19. Jalan Pekiringan

20. Jalan Pemuda

21. Jalan Veteran

22. Jalan Tentara Pelajar

Baca Juga: Kalender Jawa Oktober 2021, Lengkap Dengan Weton dan Hari Buruk

Lokasi ganjil genap di Bogor adalah Polres Cianjur

23. Sepanjang Jalan Mangunsarkoro – Cianjur (Toko Lili-Sasak)

Lokasi ganjil genap di Bogor adalah Polrestabes Bandung

24. Gerbang Tol Pasteur

25. Gerbang Tol Pasir Koja

26. Gerbang Tol Kopo

27. Gerbang Tol Moh Toha

28. Gerbang Tol Buah Batu

Lokasi ganjil genap di Bogor adalah Polresta Bandung

29. Jalan Raya Al Fathu TL Desa Sorang

30. Jalan akses menuju Tol Soreang

31. Jalan Raya Kopo Sayati

32. Pasar Sehat Cileunyi

Baca Juga: Kalender Jawa Bulan September 2021 Lengkap Dengan Weton atau Hari Pasaran

Lokasi ganjil genap di Bogor adalah Polres Cimahi

33. SP Padalarang

34. Kawasan Gandawijaya

Lokasi ganjil genap di Bogor adalah Polres Sukabumi Kota

35. Jalan Ahmad Yani (Simpang Otista – Simpang BRI)

36. Jalan RE Marthadinata (Simpang Ridogalih – Simpang Adipura)

Lokasi ganjil genap di Bogor adalah Polres Sukabumi

37. Jalan siliwangi Palabuhan Ratu

Lokasi ganjil genap di Bogor adalah Polresta Bogor Kota

38. Simpang Borr

39. SPBU Vivo

40. Simpang Mcd Lodaya

41. Simpang Baranangsiang

42. Simpang Bale Binarium

43. Simpang Pos Terpadu

44. Simpang Irama Nusantara

45. Simpang Yasmin

46. Puteran Bumi Aki

47. Simpang Internasional Motor

48. SPBU Veteran

49 Simpang Cifor

Baca Juga: Vaksin Pfizer Dosis 1 dan 2 Kabupaten Bogor di Masjid Darussalam Kota Wisata, Catat Tanggalnya

Lokasi ganjil genap di Bogor adalah Polres Bogor

50. Jalur Puncak

51. Gerbang Tol Ciawi

Lokasi ganjil genap di Puncak Bogor selama PPKM diperpanjang ada 14, meliputi:

1. Kabupaten Bogor delapan lokasi

2. Kota Bogor dua lokasi

3. Kabupaten Cianjur satu lokasi

4. Kota Sukabumi dua lokasi

5. Kabupaten Sukabumi satu lokasi.

Baca Juga: Manfaat Air Kelapa Muda, Tidak Hanya Menghilangkan Haus Tapi Juga Baik Untuk Kesehatan, Bisa Bikin Awet Muda

Ganjil genap tidak berlaku untuk kendaraan sebagai berikut :

1. Pemadam kebakaran

2. Ambulance/ mobil jenazah

3. Tenaga kesehatan

4. Kendaraan dinas TNI/Polri

5. Angkutan umum

6. Angkutan online

7. Angkutan logistik/ sembako

8. Kendaraan untuk kepentingan tertentu/ darurat sesuai diskresi petugas Polri.***

 

 

Editor: Ricky Setiawan

Tags

Terkini

Terpopuler