Tanggal 27 Februari 2022 Memperingati Apa, Ada Peristiwa Apa? Berikut Deretan Peristiwa Penting yang Terjadi

- 25 Februari 2022, 10:00 WIB
Kalender Februari|Tanggal 27 Februari 2022 Memperingati Apa, Ada Peristiwa Apa? Berikut Deretan Peristiwa Penting yang Terjadi
Kalender Februari|Tanggal 27 Februari 2022 Memperingati Apa, Ada Peristiwa Apa? Berikut Deretan Peristiwa Penting yang Terjadi /Tangkap layar/pixabay.com/IO-IMAGES

kepala suku Khitan yang dinobatkan sebagai Kaisar Taizu mendirikan Dinasti Liao di China Utara pada tanggal 27 Februari 907.

4. Perjanjian Berwick

Pada tanggal 27 Februari 1560 pernah ada perjanjian berwick. Perjanjian tersebut tentang mengusir Prancis dari Skotlandia, perjanjian itu ditandatangani oleh Inggris dan Lords of the Congregation Skotlandia.

5. Henry IV dinobatkan sebagai Raja Prancis.

Pada tanggal 27 Februari 1594, Henry IV pernah dinobatkan sebagai Raja Prancis.

Baca Juga: Sebutkan sunat-sunat Shalat Jumat, Berikut Daftar Lengkap Dan Keutamaannya

6. Perjanjian Stolbovo

Swedia dan Rusia menandatangani perjanjian stolbovo pada tanggal 27 Februari 1617. Perjanjian itu berguna untuk mengakhiri Perang Ingria dan menutup akses Rusia ke Laut Baltik.

7. Yuan Chonghuan diangkat sebagai Gubernur Liaodong

Setelah memimpin China meraih kemenangan besar atas Manchuria di bawah pimpinan Nurhaci, Yuan Chonghuan akhirnya diangkat sebagai Gubernur Liaodong.

Halaman:

Editor: Eria Winda Wahdania


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah