5 Tempat Wisata Probolinggo yang Punya Spot Foto Cantik dan Instagramable yang Wajib Dikunjungi Saat Berlibur

- 11 September 2022, 19:15 WIB
5 Tempat Wisata Probolinggo yang Punya Spot Foto Cantik dan Instagramable yang Wajib Dikunjungi Saat Berlibur
5 Tempat Wisata Probolinggo yang Punya Spot Foto Cantik dan Instagramable yang Wajib Dikunjungi Saat Berlibur /Instagram @infokraksaan

2. Madakaripura Forest Park

Rekomendasi wisata Probolinggo yang berikutnya yakni Madakaripura Forest Park. Masih satu lokasi dengan Air Terjun Madakaripura atau berjarak sekitar satu kilometer. Areal hutan ini diubah menjadi obyek wisata hits yang sayang jika dilewatkan.

Dan wisata ini tidak memerlukan tiket masuk yang mahal cukup membayar karcis seharga Rp5.000 saja per orangnya, kamu sudah bisa menikmati wisata alam yang indah dan tenang untuk melepas penat.

Pengunjung juga bisa berfoto ria di anjungan matahari, gardu pandang, dan ayunan. Madakaripura Forest Park tidak pernah tutup dari pukul 08.00 WIB hingga pukul 20.00 WIB.

Baca Juga: Daftar Tarif Ojol Terbaru Mulai September 2022 Mulai dari Jabodetabek hingga Papua Sesuai Aturan Kemenhub

3. Gunung Bromo

Nama wisata Gunung Bromo mungkin sudah tidak asing lagi bagi penikmat rekreasi dataran tinggi. Gunung Bromo merupakan pegunungan yang disakralkan oleh penduduk asli Suku Tengger yang mayoritas beragama Hindu.

Berbagai macam acara spiritual sering diadakan setiap tahunnya, misal Upacara Kasada.

Gunung ini masuk ke dalam wilayah administrasi empat kabupaten, yakni Kabupaten Probolinggo, Kabupaten Pasuruan, Kabupaten Lumajang, dan Kabupaten Malang.

Sehingga pengunjung bisa memilih salah satu jalur pendakian dari kabupaten-kabupaten tersebut. Karena tergolong taman nasional, diharapkan pengunjung selalu menjaga kelestarian Gunung Bromo.

Gunung Bromo buka setiap hari dengan harga tiket mulai dari Rp50.000. sudah bisa menikmati indahnya dan cantiknya wisata alam Gunung Bromo ini.

Halaman:

Editor: Eria Winda Wahdania


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini