Mengapa Coklat Identik dengan Valentine's Day dan 14 Februari? Ini Sejarah dan Asal Usulnya

- 28 Januari 2022, 14:33 WIB
Ilustrasi mengapa coklat identik dengan hari Valentine 14 Februari.
Ilustrasi mengapa coklat identik dengan hari Valentine 14 Februari. /Pixabay.com/

Baca Juga: Bocoran Cerita Ikatan Cinta Terbaru Hari Ini 28 Januari 2022 Full: Al Mengkhawatirkan Mama Rosa

Strategi pemasaran tersebut sangat efektif dan terus berlangsung hingga saat ini, yakni perempuanlah yang memberikan cokelat pada pria saat Valentine's Day.

Untuk diberikan sebagai hadiah, coklat biasanya dikemas dalam kotak yang didekorasi dengan pita berhiaskan bungan-bunga berlambang cinta.

Lantas, mengapa coklat selalu dikait-kaitkan dengan Valentine's Day? berikut Mediajabodetabek.com telah merangkum dari berbagai sumber mengenai hal tersebut.

Coklat bagi suku Maya dan Aztec dizaman dahulu menganggap bahwa makanan tersebut sebagai barang mewah dan diperuntukkan bagi suku elit.

Baca Juga: Usai Diterpa Isu Bullying Hingga Bikin Heboh, Agensi Mengumumkan APRIL Resmi Bubar

Coklat merupakan simbol kasih sayang, kenyamanan, dan sensualitas, serta memiliki manfaat bagi kesehatan.

Maka dari itu, seiring berjalannya waktu yakni sekitar tahun 1600 coklat mulai menyebar ke wilayah eropa. Hanya saja, pada saat itu coklat masih belum dikaitkan dengan perayaan valentine.

Mulai pada tahun 1840 gagasan mengenai valentine sebagai libur untuk merayakan kasih sayang mulai dilakukan oleh berbagai negara di wilayah Eropa.

Kemudian, datang Richard Cadburry yang merupakan seorang keturunan keluarga produsen cokelat di Inggris dan bertanggung jawab atas penjualan cokelat.

Halaman:

Editor: Nurul Fitriana


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

x