Sering Diatur Keluarga Sendiri, Ini Ciri dan Alasan Mereka Lengkap Dengan Tips untuk Menghadapinya

- 10 Desember 2021, 23:09 WIB
Ilustrasi orang yang sakit hati
Ilustrasi orang yang sakit hati /Swit Rohmawati /Pixabay

Baca Juga: Meninggal Saat Akan Jadi Khotib Sholat Jumat, Jenazah Wali Kota Bandung Dibawa dan Dimakamkan di Tasikmalaya

Alasan yang membuat mereka bersikap seperti itu adalah:

1. Tidak ingin anak mereka melakukan kesalahan dalam hidup.

2. Takut anaknya menjauh saat
beranjak dewasa.

3. Tidak ingin kehilangan ego mereka.

4. Kesepian dan ingin anak selalu ada untuk orang tua kapan pun mereka membutuhkannya.

5. Berharap anak mereka menjalani hal-hal yang tidak pernah mereka lakukan.

Baca Juga: Begini Kronologi dan Penyebab Meninggalnya Wali Kota Bandung Oded M Danial Hari ini Saat Akan Jadi Khotib

Akan tetapi, tidak bisa dipungkiri bahwa satu sisi sang anak pun sudah semakin dewasa dan harus bisa mengatur hidup sendiri tanpa aturan orang tua yang mengikat.

Berikut tips yang bisa dilakukan untuk memperjuangkan harga diri dan kebebasan tetapi tidak menjadi anak yang durhaka.

Halaman:

Editor: Ricky Setiawan

Sumber: YouTube Zippy Egg


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

x