Kue Tradisional yang Cocok Dinikmati Sambil Minum Teh atau Kopi, Buat Obat Rindu Kampung Halaman

- 4 November 2021, 10:12 WIB
Kue Tradisional Gethuk Pelangi ala Puguh Kristanto.
Kue Tradisional Gethuk Pelangi ala Puguh Kristanto. /Tangkapan layar kanal Youtube.com/Puguh Kristanto Kitchen

Baca Juga: Bisa Gantikan Acar Timun, Ini Cara Membuat Acar Semangka Ala Nick Molodysky

6. Kue jadah ketan

Mungkin jika dibilang kue jadah ketan itu terbilang asing dibeberapa telinga masyarakat. Namun, jika namanya jika sebut sebagai uli ketan, mungkin lebih banyak yang mengenalnya.

Ya, kue yang terbuat dari beras ketan, memiliki rasa yang gurih karena dipadukan dengan kelapa dan juga garam.

Makanan ini biasa disandingkan dengan kue tapai ketan. Yang membuat sensasinya benar-benar mengagumkan di lidah.

Baca Juga: Viral di TikTok Resep Mie Keju dengan 3 Bahan Saja, Lebih Nikmat dari Samyang

8. Kue dadar gulung

Pada beberapa tahun silam mungkin lebih banyak yang membuat serta menjual kue ini, dibandingkan dengan jaman modern seperti sekarang.
Namun, jika kamu ingin membeli bisa kamu cari di toko kue tradisional.

Kue yang berwarna hijau ini, ternyata milik 2 negara yaitu Indonesia dan Malaysia.

Isinya parutan kelapa yang dicampur dengan gula merah cair serta warna hijau terbuat dari daun suji.

Halaman:

Editor: Ricky Setiawan


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini