4 Rekomendasi Situs Online Buat Cek Typo dan EYD Biar Tulisan Kamu Jadi Tambah Keren

- 20 April 2021, 13:00 WIB
Ilustrasi membuat artikel
Ilustrasi membuat artikel /Pixabay/picjumbo_com

MEDIA JABODETABEK – Seringkali dari kita banyak yang masih salah dalam penggunaan kata bahkan tanpa sadar banyak juga dari kita yang masih sering melakukan kesalahan ketik saat mengetik sebuah tulisan.

Tentunya kesalahan ketik dan penggunaan kata akan berdampak fatal sehingga harus sangat di perhatikan bagi kamu yang berprofesi sebagai penulis ataupun yang sedang mengerjakan tugas essay, makalah, tugas akhir, skripsi yang membutuhkan ketelitian lebih.

Untuk itu artikel ini menyediakan 4 rekomendasi situs cek typo dan Ejaan Yang Disempurnakan (EYD) secara online.

Baca Juga: Tips Menabung di Rumah Bagi Pelajar yang Perlu Diketahui oleh Momy

Typograp.com

Pertama ada, Typograp.com yakni situs gratis untuk cek typo secara online dan penggunaannya pun cukup mudah.

Kamu tidak perlu membuat akun untuk dapat menikmati fitur di Typograp.com

Pertama tama kamu harus kunjungi situs Typograph.com.

Baca Juga: Bunda Harus Tahu, Ulasan Singkat Seputar Pentingnya Pendidikan Karakter Bagi Anak

Halaman:

Editor: Naja Nuroni

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah