Menghilangkan Fitur Filter Rotoscope TikTok yang Sedang Viral, Ini Cara Mudahnya

- 9 April 2022, 10:45 WIB
Menghilangkan Fitur Filter Roroscope TikTok Yang Sedang Viral, Ini Cara Mudahnya.
Menghilangkan Fitur Filter Roroscope TikTok Yang Sedang Viral, Ini Cara Mudahnya. /tangkap layar/TikTok/

Maka dari itu, kemudahan yang diberikan TikTok tersebut banyak yang kemudian menggunakan filter ini untuk membuat konten oleh para penggunanya karena saking viralnya video dengan filter Roroscope banyak wara-wiri di For Your Page (FYP).

Adapun cara untuk mendapatkan Filter Rotoscope di TikTok jika Anda ingin membuat konten dengan tema dua dimensi yang bergerak berikut ini:

Buka aplikasi TikTok di ponsel, Kemudian tekan tombol Create atau Buat di bagian bawah.

Baca Juga: 5 Ucapan dan Twibbon Hari Raya Tumpek Landep 2022, untuk Dijadikan Caption dan Bingkai Foto di Sosial Media

Selanjutnya, tekan Effects di bagian kiri dan akan muncul pilihan efek yang saat ini tengah trending. Lalu, pilih filter Rotoscope.

Akan ada perintah Anggukan Kepala untuk menggunakan filter, seketika layar Anda akan berganti menjadi animasi.

Terakhir, tekan ikon bookmark di sudut kiri bawah untuk menyimpan filter agar mudah ditemukan jika suatu saat Anda ingin menggunakannya kembali.

Setiap filter pada TikTok dapat disimpan ke bagian bookmark agar mudah untuk diakses bilamana Anda hendak untuk menggunakannya kembali.

Baca Juga: Jadwal iNews TV Hari Ini Sabtu 9 April 2022, Lengkap Live Streaming Semifinal Korea Open 2022

Adapun cara untuk menghilangkan Fitur Filter Rotoscope TikTok berikut ini:

Halaman:

Editor: Nurul Fitriana


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x