Jangan Lupa Mulai 1 November 2021! Daftar HP Android yang Tak Bisa Akses WA Lagi, Backup Segera History Chat

- 31 Oktober 2021, 21:05 WIB
Jangan Lupa Mulai 1 November 2021 Besok! Daftar HP Android yang Tak Bisa Akses WA Lagi, Backup Segera History Chat.
Jangan Lupa Mulai 1 November 2021 Besok! Daftar HP Android yang Tak Bisa Akses WA Lagi, Backup Segera History Chat. /Pixabay/USA-Reiseblogger

MEDIA JABODETABEK - Berikut daftar HP Android yang tidak bisa akses WhatsApp atau WA lagi mulai 1 November 2021.

Selain perangkat Android, mulai 1 November 2021 besok sebagian perangkat iOS lawas juga telah diumumkan tidak bisa akses WA.

Dilansir dari laman FAQ pada Whatsapp.com Whatsapp akan menghentikan dukungan atas perangkat Android lawas karena sistem operasi lawas tersebut tidak mendukung fitur keamanan Whatsapp terbaru.

Baca Juga: Viral di TikTok, Lirik Lagu I Love You So The Walters Beserta Terjemahanya, But I Love You So

“WhatsApp tidak akan lagi mendukung ponsel Android yang menjalankan OS 4.0.4 dan yang lebih lama pada 1 November 2021. Harap beralih ke perangkat yang didukung atau simpan riwayat obrolan Anda sebelum tanggal tersebut,” tulis pada laman FAQ Whatsapp.com.

Jadi ingat, mulai 1 November 2021 besok HP dengan OS Android versi 4.0.4 ke bawah tidak bisa mengakses beberapa fungsi dasar WA seperti chat, dan lainnya.

Sementara untuk HP Iphone, WA tidak bisa diakses oleh iOS versi 9 atau lebih lama.

Baca Juga: Jenis Vaksin Covid-19 di Indonesia dan Dosis Penyuntikan

Adapun beberapa tipe dan model perangkat Android yang tidak bisa mengakses WA pada 1 November antara lain:

Halaman:

Editor: Nurul Fitriana

Sumber: Whatsapp


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

x