Microsoft Resmi Rilis Windows 11, Simak Spesifikasi dan Fitur Baru Windows 11, Bisa Upgrade Gratis

- 6 Oktober 2021, 06:07 WIB
Ini Syarat, Harga dan Fitur Lengkap Microsoft Office 2021 Terbaru Pada Windows 11 yang Rilis 5 Oktober 2021
Ini Syarat, Harga dan Fitur Lengkap Microsoft Office 2021 Terbaru Pada Windows 11 yang Rilis 5 Oktober 2021 /The Verge

Baca Juga: Bocoran Fitur Baru Windows 11, yang Akan Rilis 5 Oktober 2021, Bisa Upgrade Gratis!

Upgrade gratis melalui Windows 10 yang memenuhi syarat dengan datang langsung ke retailer lokal

Gunakan aplikasi PC Health Check untuk memeriksa apakah Windows 10 yang digunakan saat ini termasuk versi yang bisa mendapatkan upgrade gratis

Berikut Spesifikasi PC untuk dapat menjalankan Windows 11

Baca Juga: Simak Cara Mudah Menghapus, Memulihkan, dan Menambah Akun Google di Android dijamin Berhasil

Prosesor : 1 gigahertz (GHz) or faster with 2 or more cores on a compatible 64-bit processor or System on a Chip (SoC)
Memory (RAM) : 4 GB
Ruang Harddisk : 64 GB minimal
System firmware : UEFI, Secure Boot capable
Kartu Grafis : Compatible with DirectX 12 or later with WDDM 2.0 driver
Resolusi layar : High definition (720p) display that is greater than 9” diagonally, 8 bits per color channel

Untuk upgrade gratis melalui Windows 10, pastikan memiliki versi 2004 atau terbaru. Upgrade bisa ditemukan melalui menu Settings > Update and Security.***

Halaman:

Editor: Ricky Setiawan

Sumber: Microsoft


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini