Tekan Pengguna iOS, Facebook Beri Pilihan Berbayar atau Gratis dengan Syarat Khusus

- 3 Mei 2021, 09:34 WIB
Ilustrasi Facebook
Ilustrasi Facebook /pexel/freestocks

MEDIA JABODETABEK - Facebook berencana menggunakan fitur App Tracking Transparency (ATT) Apple.

Hal tersebut diungkapkan oleh seorang peneliti, Ashkan Soltani.

Melalalui cuitan dalam akun Twitter miliknya, Ashkan Soltani membeberkan rencana Facebook terhadap penggunaan ATT Apple tersebut.

Baca Juga: Viral!Customer Tidak Mau Bayar Kiriman Paket, Seorang Kurir Ditodong Pistol di Bogor

Fungsi dari ATT sendiri adalah mengirimkan prompt dari pihak ketiga yang kemudian menanyakan apakah pengguna ingin ikut serta dilacak melalui perjalanan di aplikasi lain secara online.

Informasi ini lalu dikumpulkan dan digunakan untuk mengirimkan iklan dan data pribadi.

Permintaan tersebut mulai diluncurkan pada iOS 14.5 Senin lalu.

Dikuktip MEDIA JABODETABEK dari Phonearena data yang ditunjukkan atas permintaan tersebut belum terlalu signifikan.

Baca Juga: Gara-gara Cuci Baju, Tangan Zaskia Sungkar Memerah Hingga Bikin Irwansyah Panik

Halaman:

Editor: Eria Winda Wahdania

Sumber: Twitter Phone Arena


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x