Java Jazz Festival 2022 umumkan Lineup kedua, ini Syarat untuk Bisa Nonton

- 20 April 2022, 23:08 WIB
Jakarta International Java Jazz Festival (JJF) siap digelar pada 27-29 Mei 2022.
Jakarta International Java Jazz Festival (JJF) siap digelar pada 27-29 Mei 2022. /javajazzfestival.com

Promo tersebut bisa didapatkan di website www.javajazzfestival.com dengan menggunakan Kartu Kredit dan Kartu Debit BNI.

Selain itu, transaksi dengan menggunakan Kartu Kredit bisa digabungkan dengan promo Cicilan 0% tenor 3 bulan dan hemat hingga 50% dengan BNI Rewards Point.

Adapun beberapa hal yang harus diketahui oleh pengunjung Java Jazz Festival 2022 berikut ini:

Baca Juga: Link Video Pramuka Ara Chuu Mediafire Viral Twitter Banyak dicari, Sebaiknya Jangan Nonton, Nanti Kecewa

1. Untuk menyaksikan pertunjukan special show, pengunjung harus mempunyai tiket harian dan tiket special show pada hari yang sama.

2. Tiket bisa dibeli melalui laman resmi dari Java Jazz Festival yaitu www.javajazzfestival.com.

3. Pengunjung harus sudah menerima vaksin primer dan penguat (booster) untuk bisa membeli tiket dan menghadiri festival.

Demikian informasi perkembangan terbaru juga dapat ditemukan di media sosial resmi Jakarta International Java Jazz Festival.***

 

Halaman:

Editor: Ricky Setiawan

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini