Catat ini Syarat Terbaru Nonton MotoGP Indonesia Mandalika Lombok 20 Maret 2022

- 8 Maret 2022, 23:05 WIB
Sirkuit Mandalika, Lombok Tengah, Nusa Tenggara Barat menjadi salah satu arena untuk pagelaran MotoGP 2022.
Sirkuit Mandalika, Lombok Tengah, Nusa Tenggara Barat menjadi salah satu arena untuk pagelaran MotoGP 2022. /Instagram/@zulkieflimansyah/

Baca Juga: Federal Oil Generasi Baru Punya Fitur Khusus Pasti Asli, dijamin Tidak Mudah dipalsukan

“Untuk level asesmen tingkat Provinsi, saat ini NTB merupakan satu-satunya Provinsi yang ada di Level Asesmen 1, sehingga sangat bagus untuk penyelenggaraan event MotoGP. Untuk persyaratan bagi penonton lokal maupun mancanegara, yang penting harus sudah vaksin Dosis Lengkap. Sesuai arahan Bapak Presiden juga bahwa untuk penonton yang sudah 2 kali vaksin, tidak perlu lagi dilakukan tes Antigen/PCR. Kesimpulannya Mandalika sudah sangat siap untuk menggelar acara race MotoGP,” papar Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Airlangga Hartarto.

Vaksinasi di Provinsi Nusa Tenggara Barat (NTB), untuk Dosis-1 sudah mencapai 92,5 persen, dan Dosis-2 mencapai 70,6 persen. Hal ini sudah sesuai dengan target yang ditetapkan untuk syarat penyelenggaraan event MotoGP yaitu Vaksinasi Dosis-2 minimal 70 persen.***

 

Halaman:

Editor: Ricky Setiawan


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x